Samsung Galaxy Note Edge Terbaru, Spesifikasi Ponsel Android Terbaru 2015

Samsung Galaxy Note Edge Terbaru - Samsung kembali hadir dengan memperkenalkan sebuah smartphone terbarunya yang telah diberi nama Samsung Galaxy Note Edge ini. Produk keluaran terbaru milik Samsug ini hadir dengan desain yang mewah, dan selain itu ponsel ini hadir denga membawa spesifikasi yang mumpuni yang sesuai dengan harga mahal yang di bandrolnya. Dan salah satu spesifikasi unggulan yang dimiliki Galaxy Note Edge adalah memiliki layar yang bertype Super Amoled Capasitive youchscreen berukuran 5,6 incih. Dan masih ada banyak spesifikasi yang dimiliki ponsel ini yang akan di bahas di bawah ini.


Desain Samsung Galaxy Note Edge Terbaru


Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini hadir dengan desain yang tak hanya elegan tapi juga mewah, ponsel ini memiliki bentuk melengkung pada sisi kanan body sehingga dapat menarik perhatian konsumennya yang menyukai produk milik Samsung. Selain itu Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini memiliki dimensi 151,3 x 82,4 mm dengan ketebalan yang cukup tipis yaitu hanya 8,3 mm, dan dibalik desainnya yang tipis itu ponsel ini memiliki bobot yang cukup berat yaitu 174 gram, sehingga meskipun ponsel ini tpis tapi tetap terasa nyaman saat digunakan untuk beraktivitas.


samsung galaxy note edge
Samsung Galaxy Note Edge Terbaru


Layar Samsung Galaxy Note Edge Terbaru


Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini juga sudah mengusung layar berteknologi Super Amoled Capasitive touchscreen yang memiliki luas yang cukup lebar 5,6 incih yang akan memudahkan penggunanya saat melakukan aktivitas browsing di internet atau bermain game, dan hasil gambar yang ditampilkan di layar juga sudah sangat baik dengan kerapatan yang sangat baik yaitu mencapai ~524 pixel density. Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini juga sudah mampu memberikan kejernihan dan ketajaman warna yang berkualitas, karena memiliki resolusi 1600 x 2560 pixels, sehingga tetap nyaman saat layarnya dipandang meski dalam waktu yang cukup lama.

Kamera Samsung Galaxy Note Edge Terbaru


Dan untuk segi kamera, Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini sudah membawa kamera belakang berlensa tinggi yaitu 16 mega pixel, dan pastinya kamera tersebut mampu memberikan hasil kualitas foto yang sangat jernih dan tajam serta dapat memuaskan penggunanya, kamera tersebut juga sudah dlengkapi dengan fitur autofocus dan LED flash serta sensor lain yang akan meningkatkatkan kualitas foto. Dan tak hanya memiliki kamera belakan saja, Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini juga sudah menyematkan kamera depan yangmemiliki resolusi 3,7 MP, kamera tersebut juga sudah bisa di andalakan, karena sudah mampu memberikan hasil foto yang memuaskan penggunnya, dan selain itu kamera tersebut juga mampu merekam vi dio beresolusi 1440p@30fps.

Hardwere Samsung Galaxy Note Edge Terbaru


Dan untuk bagian dapur pacuh, Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini sudah menggunakan prosesor Quad-core dengan kecepatan2,7 GHz Krait 450 di sisi lain juga sudah tersemat Chipset Qualcomm Snapdragon 805, dan untuk menyetabilkan kinerjanya juga sudah ditambahkan Ram berukuran 3 GB yang menambah kinerjanya semakin bertenaga dan bisa melancarkan aktivitas mutiasking anda. Dan untuk grafisnya sudah di sematkan GPU Andreno 402. Samsung Galaxy Note Edge Terbaru ini juga sudah menyediakan dua pilihan penyimpanan memori internal yaitu 32 GB dan 64 GB, sehingga pengguna harus memilih dari salaha satu penyimpanan tersebut. Dan untuk masa dayanya Glaxy Note Edge ini sudah dibekali dengan batray 3000 mAh, dan tentunya dengan kapasitas daya tersebut anda bisa menggukan ponsel ini untuk beraktivitas bermain game atau lainnya karena daya tersebut tidak mudah terkuras atau cepat habis.