Smartfren Andromax C3, HP Android Kitkat Cuma 500 ribuan

Smartfren Andromax C3 - Smartfren kembali hadir dengan membawa vendor baru yaitu seri C, ponsel ini merupakan ponsel Android Kitkat yang di bandrol dengan harga yang murah hanya 500 ribuan. Dan meskipun ponsel dijual dengan harga yang murah, ponsel ini tetap memberikan yang terbaik untuk konsumennya, karena sudah di kenal memiliki pelayanan yang prima, dengan adanya ketersedian custumer service yang menyeluru di indonesia.


Desain Smartfren Andromax C3


Smartfren Andromax C3 ini hadir dengan desain yang cukup elegan dengan mengenakan balutan material palstik berbentuk lengkung cukup lebar yang memiliki dimensi ketebalan 10,7 mm yang akan menjadikan ponsel ini terasa pas saat digenggam atau saat sedang di bawah jalan jalan. Smartfren Andromax C3 ini bobotnya cukup berat yaitu 152 gram, sehingga meskipun terlihat kecil ponsel ini tetap terasa nyaman saat di bawah.

smartfren andromax c3
Smartfren Andromax C3

Layar Smartfren Andromax C3


Smartfren Andromax C3 ini masih menggunakan layar bertype TFT yang memiliki luas 4 incih dengan resolusi WVGA 480 x 800 pixels, layar tersebut juga sudah mampu menghasilkan gambar yang cukup berkualitas dengan kerapatan  layar mencapai ~233 pixels density. Dan kekurangan layar yang dimiliki Smartfren Andromax C3 ini sayangnya belum dilengkapi dengan pelidunglayar atu bisa di sebut dengan Corning Gorilla Glass, sehingga pengguna harus berhati hati dalam penggunaan layar tersebut.

Kamera Smartfren Andromax C3


Dan sesuai dengan harganya, Smartfren Andromax C3 ini hanya mengandalkan kamera belakang saja yang memiliki resolusi 3 mega pixel yang hanya didukung oleh fitur tamabahan geo-tagging dan face detection, dan pastinya kamera ini kurang memberikan kualitas foto yang bagus karena kekuatan lensa yang dimilikinya terbatas. Dan selain itu pada spesifikasi Smartfren Andromax C3 ini tidak tersedia kamera depan, sehingga anda tidak bisa melakukan aktivitas selfy dengan teman atau sahabat anda.

Hardwere Smartfren Andromax C3


Dan untuk dapur pacuh, Smartfren Andromax C3 ini sudah membawa spesifikasi hardwere yang cukup baik yaitu sudah menggunakan CPU Dual-core berkecepatan 1,0 GHz Cortex-A7 dengan dukungan Ram berukuran 512 GB yang dapat memproses perita dengan cepat, selain itu di sisi lain juga sudah ada Chipset Qualcomm Snapdragon 200, Dan untuk grafis-nya sudah disematkan GPU Andreno 302, sehingga dari perpaduan hardwere diatas ponsel ini akan lebih mampu menghasilkan kinerja yang cukup baik. Dan untuk penyimpan Smartfren Andromax C3 ini hanya menyediakan memori internal berkapasitas 4 GB, tapi tenang saja karena Anda masih bisa menambahkannya melalui slot microSD yang memiliki kapasitas mencapai 32 GB. Dan untuk masalah daya juga sudah di bekalkan batray berkapasitas 1400 mAh, dan tentunya kapasitas daya batray tersebut mudah habis jika di pakai terus menurus, sehingga anda harus menyiapkan Powerbank untuk mejaga ponsel ini agar tetap hidup.